Tampilan Render Prototipe Kartu Grafis Intel XE Hadir Pada Ajang GDC 2019

Intel sebagaimana yang diberitakan sebelumnya selain tengah disibukkan akan pengembangan produk processor terbaru serta jaringan 5G, Intel juga tengah mengembangkan produk GPU miliknya yang dinamakan Intel Xe, kabarnya Intel berencana akan...

Driver Intel Terbaru Graphics Command Center Dirilis, Fokus Optimalisasi Game

Intel seperti yang telah diberitakan sebelumnya dikabarkan tengah serius untuk mengembangkan produk di sektor grafis miliknya selain mengumumkan pengembangan Intel Gen11 yang digadang menjadi IGP tercepat selanjutnya, Intel juga tengah mengembangkan...

Belum Dirilis, GPU Intel XE Akan Hadir di Superkomputer Tercepat

Intel sebagaimana kita ketahui terkenal akan produk prosesornya yang saat ini masih mendominasi pasaran, serasa belum cukup disitu Intel ingin juga hadir di persaingan chip grafis yang saat ini didominasi oleh...

Google Perkenalkan Stadia, Platform Cloud Gaming Gunakan Custom GPU AMD

Kabar mengejutkan datang dari ajang GTC 2019 dimana Google mengumumkan project Google Stadia yang merupakan layanan Cloud Gaming, nantinya pengguna bisa memainkan game mulai dari game esports hingga game AAA terkenal...

Kartu Grafis Nvidia Geforce Lawas Bisa Nikmati Fitur Raytracing di Driver Baru

Nvidia sebagaimana kita ketahui sebelumnya telah merilis Geforce RTX 20 series yang salah satu fitur andalannya adalah menghadirkan dukungan DirectX Raytracing (DXR), memungkinkan menghadirkan efek pencahayaan yang lebih menakjubkan di dalam...

AMD Tampilkan Rencana “Menumpuk” GPU dan VRAM Jadi Satu Chipset

AMD seperti yang kita ketahui sebelumnya telah merilis Radeon VII, kartu grafis yang menyasar pangsa gaming antusias tersebut hadir dengan GPU Vega 20. Radeon VII menghadirkan keunggulan dari sisi fabrikasi mengingat...

Crytek Tampilkan Demo Raytracing Di Radeon RX Vega 56, Tanpa Butuh Fitur RTX

Banyak gamers yang mengenal Crytek sebagai developer terkenal dibalik game engine miliknya yakni Cry Engine yang telah mengantarkan game Crysis menjadi salah satu game FPS terbaik di masanya. Tidak hanya menawarkan...

Persyaratan Spesifikasi Hardware Minimum The Division 2, Dukung DirectX 12

The Division 2 merupakan versi sequel dari game dengan perspektif Third Person yang mengambil tema action dan militer Tom Clancy's The Division. Game ini merupakan satu diantara beberapa game yang telah...

AMD Radeon RX 560XT Dirilis, Gunakan Polaris 10 dan VRAM 256 Bit

AMD sebagaimana kita ketahui terkenal dengan kartu grafis Radeon RX series yang menggunakan GPU Polaris dan Vega, sama seperti produsen chipset GPU lainnya AMD terkadang memanfaatkan satu varian GPU untuk menghadirkan...

Microsoft Hadirkan Dukungan Game DirectX 12 Ke Windows 7

Windows 7 sebagaimana kita ketahui merupakan operasi sistem sejuta umat yang masih banyak penggunanya, Microsoft dengan alasan keamanan mencoba berbagai cara untuk membujuk pengguna Windows 7 agar mau upgrade ke Windows...

POPULAR ARTICLES

THIS WEEK